Plenary Meeting - Leader & Committee
Fitur ini tersedia untuk Leader dan Committee. Leader memiliki akses penuh untuk membuat keputusan, sedangkan Committee hanya bisa melihat dan memberikan input.
Panduan ini menjelaskan cara mengelola rapat pleno (plenary meeting) untuk membuat keputusan akhir terhadap aplikasi keanggotaan.
πͺ Tentang Rapat Plenoβ
Apa itu Rapat Pleno?β
Rapat Pleno adalah rapat pengambilan keputusan akhir untuk aplikasi keanggotaan PERPI. Dalam rapat ini, semua hasil verifikasi (dokumen, office visit, interview) direview dan diputuskan apakah aplikasi:
- β Approved - Disetujui menjadi anggota
- βΈοΈ Pending - Ditunda (butuh dokumen/informasi tambahan)
- β Rejected - Ditolak
π Akses Halaman Plenaryβ
Navigasi ke Plenary:β
Screenshoot menu plenary
- Login sebagai Leader atau Committee
- Di sidebar, klik menu "Rapat Pleno"
- Atau akses langsung:
/leader/plenary
Tampilan Halaman:β
Anda akan melihat:
- Header: "Rapat Pleno"
- Description: "Kelola aplikasi yang menunggu keputusan rapat pleno"
- Badge: Jumlah aplikasi pending plenary
- Search Box: Cari aplikasi
- Cards: Daftar aplikasi yang menunggu plenary
π Aplikasi yang Masuk Plenaryβ
Status yang Masuk Plenary:β
Aplikasi dengan status berikut akan muncul di halaman plenary:
- pending_plenary: Menunggu dijadwalkan untuk plenary
- pending: Pending dari plenary sebelumnya (butuh dokumen tambahan)
Informasi di Card Aplikasi:β
Setiap card menampilkan:
- Company Name: Nama perusahaan
- PIC: Nama dan email PIC
- Status: Badge status
- Submitted Date: Tanggal submit aplikasi
- Plenary Schedule: Jadwal plenary (jika sudah dijadwalkan)
- Button: "View Details" untuk lihat detail lengkap
π Jadwalkan Rapat Plenoβ
Langkah 1: Buka Detail Aplikasiβ
- Di halaman plenary, cari aplikasi yang ingin dijadwalkan
- Klik "View Details" atau expand card
- Detail aplikasi akan muncul
Langkah 2: Set Plenary Scheduleβ
- Di detail aplikasi, cari section "Plenary Schedule"
- Klik "Schedule Plenary Meeting"
- Dialog akan muncul dengan form:
- Meeting Date: Tanggal rapat
- Meeting Time: Waktu rapat
- Location: Lokasi rapat
- Notes: Catatan tambahan
- Isi form:
Meeting Date: 2024-12-20
Meeting Time: 10:00
Location: Kantor PERPI, Ruang Rapat Lt. 3
Notes: Mohon semua peserta hadir tepat waktu - Klik "Schedule Meeting"
- Jadwal tersimpan
- Semua peserta (inspector, interviewer, leader, committee) akan menerima email notifikasi
Email Notifikasi Plenary:β
TODO
β Membuat Keputusan (Leader Only)β
Hanya Leader yang bisa membuat keputusan akhir. Committee hanya bisa memberikan input dan rekomendasi.
Setelah rapat pleno selesai, Leader membuat keputusan di sistem:
Screenshoot tombol approve
Opsi 1: Approve (Setujui)β
Kapan: Jika semua verifikasi baik dan applicant memenuhi syarat
Langkah:
- Di detail aplikasi, klik tombol "Approve Application"
- Confirmation dialog muncul:
Setujui Aplikasi?
Aplikasi akan disetujui dan perusahaan akan menjadi anggota PERPI.
Status akan berubah menjadi "Approved".
Apakah Anda yakin? - Klik "Yes, Approve"
- Status berubah menjadi "approved"
- Applicant menerima email pemberitahuan:
TODO - Finance akan membuat invoice untuk pembayaran
Opsi 2: Pending (Tunda)β
Kapan: Jika butuh dokumen atau informasi tambahan
Langkah:
- Di detail aplikasi, klik tombol "Request Additional Files"
- Dialog muncul dengan form untuk request dokumen tambahan
- Anda bisa request multiple files sekaligus
- Untuk setiap file, isi:
- File Name: Nama file yang diminta
- File Description: Deskripsi detail apa yang perlu dilengkapi
- Klik "Add More" untuk menambah file request
- Klik "Submit Request"
- Status berubah menjadi "pending"
- Applicant menerima email: TODO
- Applicant upload dokumen tambahan
- Setelah upload, aplikasi kembali ke status "pending_plenary"
- Dijadwalkan untuk plenary berikutnya
Opsi 3: Reject (Tolak)β
Kapan: Jika applicant tidak memenuhi syarat atau ada masalah serius
Langkah:
- Di detail aplikasi, klik tombol "Reject Application"
- Dialog muncul dengan textarea untuk Rejection Reason
- Isi alasan penolakan dengan jelas dan profesional.
- Klik "Submit Rejection"
- Confirmation dialog muncul
- Klik "Yes, Reject"
- Status berubah menjadi "rejected"
- Applicant menerima email: TODO
π Filter dan Searchβ
Search Aplikasi:β
- Gunakan search box di atas
- Ketik nama perusahaan atau PIC
- List akan otomatis filter
Filter by Status:β
- All: Semua aplikasi
- Pending Plenary: Belum dijadwalkan
- Scheduled: Sudah dijadwalkan
- Pending: Butuh dokumen tambahan